Wednesday, May 30, 2007

Perjuangan

Berjuang tanpa ada kekerasan pada umumnya lebih berhasil. Hmmm...susah memang..kalau lagi mempunyai masalah...mau marah..tapi menahan emosi..

Biasanya terasa lebih baik..kalau semua ditumpahkan..

Tapi kadang akibatnya...
Rusaknya..jauh dari yang dapat dibayangkan..

walau kadang tujuan tercapai..tapi..pengorbanannya kadang tidak sebanding



Hari ini..jalan ke Quadrangle-nya Sydney...

ada ribuan gambar tangan..
katanya..."the island of hands" tujuannya untuk mengumpulkan dukungan..bagi pendidikan murid2 pribumi..

Hmm.... suatu cara demo yang manis
indah..tidak merusak..tapi mengandung pesan yg kuat..

ikutan juga..nempelin nama di tangan itu..

bisa gak belajar seperti ini..?
marah..tp keluarnya manis dan tidak merusak orang lain..



Jadi ingat Gandhi dengan perlawanan diamnya....
Gandhi memerdekakan India dengan Satyagraha..perlawanan terhadap tirani penjajah dengan mogok masal tanpa kekerasan (ahimsa)....

Perjuangan yang seperti ini menginspirasi semua bangsa saat itu untuk mendukung kemerdekaan India.

Wah.kayanya sulit banget...
bisa gak ya seperti itu?



1 comment:

Bakhrian said...

Lagi marah juga ya Mba...?? Dengan jalan-jalan bisa lebih ringan??? Hmmm... back to real life... hehehe